pusatbatikterbaru.blogspot.com – Fashion dunia khususnya yang mengusung tema tentang ‘Baju Batik’ ketika mendekati lebaran saat ini tak jauh berbeda dengan tahun tahun sebelumnya, yakni selalu memunculkan produk atau model baju yang terbaru,. Khusus untuk lebaran tahun ini telah muncul model baju batik couple terbaru, mungkin kalau dianggapan kita terkait baju couple ini hanya untuk remaja namun di tahun ini tema baju batik couple dikemas dengan lebih fleksibel lagi. Yakni bisa dipakai oleh kawula muda dan juga cocok buat para orang tua. Hanya saja antara baju couple untuk orang dewasa dengan baju batik couple untuk remaja yang membedakan ialah pada motifnnya. Untuk dewasa semisal, model baju yang diusung disini biasanya jauh lebih simple dari pada baju untuk remaja dan motifnya lebih kepada batik bugis atau batik cap bali. Berikut bisa anda lihat dibawah ini beberapa contoh modelnya. Model Baju Batik Couple Lebaran
|
Model Baju Batik Lebaran Terbaru |
|
Model Baju Batik Lebaran Terbaru |
|
Model Baju Batik Lebaran Terbaru |
Moment lebaran merupakan moment yang amat sangat dinanti-nanti oleh seluruh umat muslim. Yang mana dihari special ini umat muslim berlomba-lomba menyambutnya dengan penuh suka cita. Persiapan mulai dhohir dan batinpun mereka lakukan, termasuk mempersiapkan soal jenis pakaian atau model baju yang akan mereka kenakan di hari kemenangan tersebut. Tak ada keharusan khusus memang yang mengharuskan kalau lebaran harus memakai baju baru, namun diluar dari pada itu telah menjadi sebuah kebiasaan bagi masyarakat Indonesia kalau lebaran selalu mengenakan busana yang bagus. Dan lebaran anda akan tersa lebih sempurna dengan mengenakan baju batik couple terbaru ini.
|
Model Baju Batik Couple Lebaran |
|
Model Baju Batik Couple Lebaran |
|
Model Baju Batik Couple Lebaran |
|
Model Baju Batik CoupleTerbaru |
|
Model Baju Batik CoupleTerbaru |
|
Model Baju Batik CoupleTerbaru |
Banyaknya model pilihan terkait baju batik couple untuk lebaran ini tak lantas semakin membuat anda jadi was-was masalah kualitas. Namun,, jangan takut soal kualitas, jika anda memilihnya dengan penuh ketelitian dan tidak tergesah-gesah ditambah dengan sedikit banyak anda mengerti soal jenis bahan, pasti, baju batik dengan kualitas terbaik bisa anda miliki dengan mudah. Satu tip dari kami, jangan tergiur dengan harga murah alangka lebih baiknya kalau anda teliti dulu sebelum membeli
|
Model Baju Batik CoupleTerbaru |
|
Model Baju Batik CoupleTerbaru |
|
Model Baju Batik CoupleTerbaru |
|
Model Baju Batik Couple Lebaran |
|
Model Baju Batik Couple Lebaran |
|
Model Baju Batik Couple Lebaran |
Ketika anda membeli baju batik couple baik itu yang berjenis model baju muslim maupun model baju non hijab yang akan anda kenakan di hari raya nanti tentunya selain kualitas bagus anda juga mengginginkan baju yang nyaman ketika dipakai. Yang mana kenyamanan dari sebuah baju tergantung dari bahan dasar ataupun bahan campuran dari pembuatan baju, dan diantara beberapa jenis bahan rasanya ada 4 bahan yang memang terasa nyaman dibadan saat dipakai yakni bahan cotton combed, bahan viscose, bahan satin, dan bahan cashmere. Dari ke-empat bahan tersebut memang memiliki sifat yang dingin, lembut, dan mampu menyerap keringat. Namun jangan heran soal harga, khusus untuk bahan cashmerememang memiliki harga yang diatas rata-rata karena memang keunggulan dari pada kain ini yaitu semakin sering dicuci baju semakin menkilat dan halus, namun memcucinya tidak menggunakan murni detergen melainkan dengan shampoo.
|
Model Baju Batik Couple Terbaru |
|
Model Baju Batik Couple Terbaru |
|
Model Baju Batik Couple Terbaru |
|
Model Baju Batik Couple Lebaran |
|
Model Baju Batik Couple Lebaran |
|
Model Baju Batik Couple Lebaran |
Nah, itulah tadi ulasan singkat kami mengenai ‘Koleksi Model baju Batik Couple Lebaran Terbaru’ semoga bermanfaat dan bisa sedikit membantu anda dalam mencarikan model baju batik untuk keluarga yang akan anda kenakan dihari lebaran nanti. Tidak ada satupun memang yang mewajibkan kita selaku muslim untuk mengenakan pakaian atau baju baru di hari lebaran nanti namun sudah menjadi tradisi kita dalam menyambut hari nan fitri tersebut dengan memakai baju yang bagus dan indah semoga dihari nan fitri nanti kita bisa kembali fitroh seperti yang kita harapkan. Amin. Terima kasih telah mengunjungi blog sederhana kami ini, selamat berkunjung kembali.
Wassalam,,
Related Posts: